Berlalulah Kamu

Mengisi ruang ruang sempit
Dalam labirin panjang berliku
Tanpa ujung
Tanpa awal
Tanpa akhir
Ingin kuakhiri, tapi sedang kucari cara berlanjut
Ingin kusudahi, tapi masih kucari cara bersua
Lalu dimana kenikmatan
Bila yang terjadi adalah kerusuhan
Di bilik jantung ada senyum mu
Tak begitu dengan hati
Masih ada ribuan kupu kupu tak mau pergi
Aku bukan yang kau cari, pun kamu bukan yang kunanti
Tapi jejak mu ada di setiap penghujung hari
Masih pantaskah?

Gambar oleh Stefan Keller dari Pixabay

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

− one = 9